Resep Bahan Roti Sobek
2 gls tepung serba guna
1 btr telor
1/2 sdt fermipan
1/2 sdt pelembut roti
3 sdm margarin
garam seckpya
dcc dan pisang
air secukupya
semua bahan dicampur kecuali dcc dan pisang.
aduk bahan dengan air sampe kalis tidak lengket di tangan setelah itu diamkan sampe mengembang
setelah mengembang isi adonan dengan dcc yang sudah dipotong-potong dan pisah
olesi loyang dengan margarin tata adonan yang sudah ada isinya setelah habis semua adonan diamkan lagi hingga mengembang
Bahan polesan atas
1 btr kuning telor
1 sdm margarin dilelehkan
1/2 bks skm
setelah margarin dingin campurkan semua jadi satu lalu oleskan diatas roti yang belum dipanggang
setelah dioles panggang roti dengan api sedang setelah matang sebelum diangkat poles lagi dengan sisa polesan yang tadi.
selamat mencoba
Resep by: Sekar Arum Prayudaty
Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini
http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita
Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini
https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak
Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.
Sabtu, 12 Desember 2015